Wisata Hits Dan Seru Yang Beredukasi Di Jember
Jember, siapa yang tak mengenal
kota satu ini. jember merupakan salah satu kota di provinsi Jawa Timur yang
memiliki keanekaragaman wisata yang patut dicoba, salah satunya yang terkenal
adalah Pantai Papuma yang sangat hits di Kota ini. tidak kalah dengan Pantai
Papuma, Jember ternyata memiliki tempat wisata seru lainnya yang dapat membuat
setiap pengunjung ketagihan serta dapat dijadikan sebagai wisata edukasi. Admin
telah merangkum beberapa tempat wisata hits dan seru di Jember yang bisa
dijadikan para travellers rekomendasi liburan nantinya. Sebelum admin mengulas
tempat wisata seru yang beredukasi ini alangkah baiknya jika para traveller
mencari atau survei kamar hotel terbaik Jember ketika ingin berwisata ke Jember. Melalui aplikasi yang ada
dismartphone anda dapat mencari kamar hotel terbaik Jember.
Nah, inilah beberapa tempat
wisata seru yang beredukasi yang telah admin rangkum yaitu sebagai berikut:
1. Taman
Botani Jember
Bagi sebagian orang, berwisata
botani tentu sangat mengasyikkan dan seru. Jadi bagi warga Jember tak perlu
khawatir karena jember ada taman Botani yang terletak di Jala Mujair Sukorambi
Jember. disan terdapat beberapa spot untuk berselfi dan terdapat beberapa
permainan serta fasilitas yang lengka-p salah satunya adalah taman. Kolam dan perpustakaan.
Sangat menarik ya!!!
2. Situs
Duplang
Ingin berwisata di Jember kembali
ke jaman Megalitikhum? Langsung saja anda atau travellers datang lke Situs
Duplang yang terletak di Desa Kamal, Arjasa Jember dan berdiri sejak abad ke 4
Masehi. Disana terdapat peninggalan purbakala berupa menhir, kubur batu, dan
masih banyak yang lainnya yang tidak bisa admin sebut satu-satu.
3. Museum
Huruf
Selain situs Duplang, kota Jember
juga terdapat Museum Huruf. Disana anda dapat menemukan napak tilas asal muasal
huruf, tulisan hingga cara membaca yang baku. Panasaran kan!!! Anda dapat
mengunjungi Museum Huruf yang terletak di jalan Begawan Solo no 27 Sumbersari
Kabupaten Jember.
4. Museum
Tembakau
Di dekat tempat wisata Museum
Huruf terdapat pula wisata yang seru seperti Museum tembakau yang terletak di
Jalan Kalimantan Sumbersari Jember. tempat wisata Museum Tembakau ini memiliki
beberapa produk tembakau yang dipamerkan, diantaranya kasturi dan nag oost.
Tidak hanya jenisnya yang dipamerkan, namu berasal dan prosesnya yang dipamerkan
dari awal hingga berkahir. Sangat menarik bukan untuk dikunjungi.
Komentar
Posting Komentar